Iklan Sponsor :

Tips-Tips Menarik Untuk Ibu Hamil Muda

Iklan Sponsor :



Tips-Tips Menarik Untuk Ibu Hamil Muda - Seorang wanita dikatakan hamil muda jika kandungannya berkisar antara trimester pertama hingga trimester kedua. Banyak orang dengan usia kehamilan muda yang bingung saat menghadapi masa-masa tersebut.

Hamil muda sangat menyiksa bagi sebagian orang karena bisa menyebakan mual dan muntah saat pagi hari. Hal tersebut sebenarnya pada hamil muda adalah sesuat yang wajar dialami bagi sebagian ibu hamil karena adanya pengaruh hormon pada saat kehamilan. Jadi kalau cantik mengalaminya, jangan langsung galau dulu. Kalau bisa konsultasilah dengan dokter atau bidan yang terdekat dari rumah.

Tips-Tips Menarik Untuk Ibu Hamil Muda


Yang perlu diperhatikan saat kehamilan muda yaitu tidak melakukan hubungan seksual karena dapat menyebabkan perdarahan, karena rahim berkontraksi saat janin belum berkembang secara sempurna. Selain itu juga perlu memperhatikan makanan yang dikonsumsi saat hamil muda, misalnya tidak mengkomsumsi makanan yang mengandung asam yang berlebih serta gas yang berlebih seperti buah nanas maupin durian. Hindari kebiasaan merokok dan minum minuman yang beralkohol, karena akibtanya bis afatal pada janin yang anda kandung.

Wanita yang sedang hamil muda perlu mengurangi aktifitas sehari-hari, ini jug apenting demi kelancaran proses kehamilan anda. Kecapean saat hamil muda dapat menyebabkan kontraksi dan menyebabkan keguguran padaa ibu-ibu cantk yang sedang mengandung janis calon buah hati. Hindari stress yang berlebih dan jalin komunikasi yang baik dengan keluarga dan lingkungan sekitar. Dengan begitu pikiran anda akan makin stabil, selalu dalam kondisi riang dan gembira adalah hal sangat positif untuk mendukung kelancaran pertumbuhan si jabang bayi dalam kandungan.

Yang paling utama dari tips buat ibu hamil adalah rajin-rajinlah membaca buku referensi mengenai kandungan atau bisa browsing di internt untuk membaca artikel yang berhubungan dengan kehamilan. Jika puny awaktu luang dan dana yang cukup, maka lebih baik lagi kalau rutin memeriksakan kandungan ke dokter spesialis atau bidan terdekat. Semoga saja anda dan si jabang bayi selalu sehat dan lancar hingga melahirkan nanti.

Masukan email anda untuk mendapatkan Resep Terbaru ke email anda GRATIS: